Dalam Jeda
Apr 30, 2021
berdamai dalam jeda
lama berandai akan jumpa
angan jumpa dalam rupa
buah rasa dalam bicara
buah pikir dalam kata
hingga kata melahirkan luka
lara dalam menganga
seluruh cinta berubah alpa
terbanglah engkau, wahai asa
tak bersama pun tak apa
tak ada makna dalam paksa
dalam doβa, senantiasa kau bahagia
Annisa L.A.